Souvenir Umrah di Surabayamemang sangat banyak jenisnya. Sebagai calon pembeli kita diberikan keleluasaan untuk memilih produsen yang menawarkan barang serta harga yang sesuai dengan yang kita harapkan.
Oleh karena itu, bagi Anda yang membutuhkan souvenir umrah untuk diberikan kepada saudara, kerabat, atau pun tetangga, Anda tak perlu membawanya langsung dari Mekkah. Di tanah air pun tersedia beraneka ragam souvenir yang cantik. Selain lebih murah, membeli souvenir umroh di Surabaya juga pilihan yang tepat karena kita pun bisa memilih jenis souvenir yang kita inginkan (custom) tambah nama, logo hingga model souvenir.
ORDER SOUVENIR HAJI & UMROH | 081-331-768-686
Seusai menjalankan ibadah umroh memang rasanya kurang lengkap jika kita tidak menyediakan souvenir untuk kerabat atau sahabat kita. Biasanya, seusai menjalankan ibadah umrah keluarga dan kerabat berdatangan silih berganti untuk berkunjung ke rumah. Untuk itu, menyiapkan souvenir atau oleh-oleh merupakan suatu tradisi musiman dan menjadi suatu keharusan.
Seringkali kita kebingungan menentukan jenis souvenir yang akan kita berikan. Akan tetapi, dengan adanya toko souvenir umrah di Surabaya, kini Anda tak perlu bingung dan khawatir lagi karena segala kebutuhan souvenir Anda akan disediakan langsung di sana.
Ide souvenir untuk kerabat atau tetangga dalam rangka seusai menjalankan ibadah umrah sangat banyak sekali ragamnya. Biasanya masyarakat sering menjadikan alat-alat ibadah seperti mukena, sajadah, kopiah, baju khas timur tengah, tas selempang dan lain sebagainya sebagai souvenir (sesuai kebutuhan dan permintaan).
Akan tetapi, souvenir tidak selalu berupa barang. Kita bisa memilih makanan khas dari Timur Tengah sebagai oleh-oleh yang akan kita persembahkan untuk mereka yang datang berkunjung silaturahmi ke rumah kita. Makanan tersebut biasanya berupa kurma, cokelat, kismis, kacang Arab, air zamzam, dan masih banyak lagi ragam makanan yang bisa kita berikan. Di samping itu, souvenir umrah biasanya juga bisa berupa alat kosmetik khas Arab seperti parfum, celak pensil, tas kosmetik dan lipstick.
Keseluruhan jenis oleh-oleh tersebut bisa kita dapatkan di tanah air sehingga kita tak perlu membelinya langsung ketika berada di Mekkah. Biasanya kita tidak sempat membeli oleh-oleh tersebut langsung di sana dan juga daripada Anda kerepotan ketika membawanya pulang kembali ke tanah air.
Namun, bagi Anda yang berada di wilayah Surabaya, Malang, Kediri, Probolinggo, Gresik, Mojokerto dan sekitarnya, Anda bisa membeli souvenir Umrah tersebut di GarudaSouvenir.com yang akan memberikan pelayanan yang maksimal kepada Anda.